Memberikan pendidikan murah atau gratis, membangun serta merenovasi sekolah-sekolah yang sudah tidak terurus, membangun perpustakaan. Dengan salah satu program yaitu “MENUJU 100 SEKOLAH” di Indonesia Timur (khususnya).
Program “MENUJU 100 SEKOLAH” telah dirintis dari tahun 2010 dan mulai dikembangkan pada tahun 2015. Sampai dengan tahun 2017, ada 4 Sekolah di pedalaman yang telah dibangun, yaitu:
1. Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di desa Taitnama, Nusa Tenggara Timur
2. Sekolah di desa Mayoa Poso, Sulawesi Utara ( dalam pembangunan )
3. Sekolah di desa Mamasa, Sulawesi Barat